Pasangkayu- Program TMMD ke 118 Kodim 1427 pasangkayu Sasaran drainase, Dusun Morobio, desa ako, kecamatan Pasangkayu, Kabupaten Pasangkayu, provinsi sulawesi barat, Sulbar. Minggu (24/09/2023).
Bukan hanya Masyarakat saja tapi Kadus dan kades Ako turut serta membantu pekerjaan pembangunan drainase di dusun morobio desa Ako, kecamatan Pasangkayu.
“Kades Ako Aglin, kami itu saya sebagai kades Ako mewakili masyarakat desa Ako ucapkan terima kasih satgas TMMD ke 118 kodim 1427 Pasangkayu, karna adanya program TMMD masuk diwilaya desa kami,” Ucap Aglin.
Tertua di lapangan sertu Sardin Djala, sebagai kepala tukang sasaran pembangun drainase di dusun morobio desa Ako, jumlah personil satgas 15 orang dan dibantu warga dusun morobio secara bergotong royong.
“Sertu Sardin Djala, menyampaikan bahwa sasaran pembangunan drainase di dusun morobio desa Ako, sudah memasuki 15 persen,” Ucap Sardin Djala.(Jamal)